Polri Selalu Hadir ditengah Masyarakat Desa Cicurug Sukabumi

    Polri Selalu Hadir ditengah Masyarakat Desa Cicurug Sukabumi
    Polri Selalu Hadir ditengah Masyarakat Desa Cicurug Sukabumi

    Sukabumi - Polsek Cicurug - Bhabinkamtibmas Kelurahan Cicurug  Polsek Cicurug Polres Sukabumi Aiptu Rikmas melaksanakan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, Selasa kemarin (09/05/2023).

    "Selain melaksanakan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaan, sehingga diharapkan masyarakat ikut terlibat dalam menjaga keamanan di kampungnya sendiri, dengan demikian akan tercipta situasi yang kondusif di Lingkungan tempat tinggalnya, " ujar Rikmas

    Pada kesempatan ini juga Bhabinkamtibmas menyampaikan program dari Bapak Kapolres Sukabumi AKBP. Maruly Pardede S.H., S.I.K., M.H yaitu “AA DEDE” (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati Damai, Efektif, dan Efisien).

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede, Kasi Humas Polres Sukabumi.

    polres sukabumi kapolres sukabumi akbp maruly pardede aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Upaya Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres...

    Artikel Berikutnya

    Guna Jaga Harkamtibmas Polsek Cikidang Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Penyerahan Sertifikat Redistribusi Tanah di Desa Tegallega, Polsek Lengkong Polres ukabumi Sukabumi Berjalan Lancar
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Ikuti Kami